Tag: SIM Keliling
MANGAPURA, NusaBali - Kepolisian Resor Badung dari satuan Lalu Lintas dekatkan pelaksanaan pelayanan kepada masyarakat khususnya pada permohonan SIM (Surat Izin Mengemudi) dengan menggelar mobil SIM keliling ke berbagai lokasi strategis daerah hukum Polres Badung, pada Sabtu (20/7) pagi.
SEMARAPURA, NusaBali - Kapolres Klungkung AKBP Umar menjadi narasumber Jumat Mesadu di Wantilan Desa Adat Dalem Setra Batununggul, Kecamatan Nusa Penida, Klungkung, Jumat (1/3) pagi.
SEMARAPURA, NusaBali - Jajaran Polres Klungkung menggelar Jumat Mesadu di Balai Desa Adat Sidayu Tojan, Desa Takmung, Kecamatan Banjarangkan, Klungkung, Jumat (15/12) pagi. Kapolsek Banjarangkan AKP I Made Sutika sebagai narasumber. Pada pertemuan itu, masyarakat mengeluhkan maraknya truk parkir di bahu jalan Bypass Prof IB Mantra wilayah Klungkung. Ada juga yang menanyakan layanan SIM keliling.
DENPASAR, NusaBali
Jajaran Polres/Polresta di wilayah hukum Polda Bali berlomba-lomba memperbaiki layanan kepada masyarakat.
Tingginya minat masyarakat di Kota Denpasar dan sekitarnya untuk memiliki Surat Izin Mengemudi (SIM) membuat jajaran Sat Lantas Polresta Denpasar gelar kegiatan ‘SIM Keliling’.
Topik Pilihan
-
-
-
-
Buleleng 21 Dec 2024 Dinsos Temukan 140 KK Miskin Tercecer
-
Denpasar 21 Dec 2024 Denfest Ke–17 Libatkan Ratusan UMKM
-
-
-
Denpasar 20 Dec 2024 Disperindag Denpasar Gelar Pasar Murah
-
Badung 20 Dec 2024 Terjangan Sampah Kiriman Semakin Parah
Berita Foto
Nusa Ning Nusa
Melancip Pemahaman ‘Nandurin Karang Awak’
DI sela-sela kemerosotan karakter, seperti ketekunan, ketahanan, dan kemandirian di kalangan generasi muda Bali, filosofi ‘nandurin karang awak’ dapat dijadikan titik bermula pembelajaran bermakna.